angan sahaja
kau bersembunyi
di ketiak istri-istrimu
melainkan....
berdiri melawan terjangan ombak
Bukan pula,
menjadi pesakitan
disuapi sang anak
dan digendong....
oleh para cucu-cucu
Jadilah rembulan
yang menemani manusia
ditemaram malam
dengan cahaya yang lembut
pula indah....
menghiasi roman hati
Jadilah matahari
yang....
menyinari setiap kepala
menyinari setiap jengkal tanah
dengan penuh.....
keteraturan dan konsistensi
di dalam sistem ketaatan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar